Dana Syariah Semarak Ummat Fest 2019 ‘#AyoUsaha’ Dalam Mukernas XII Wahdah Islamiyah di Makassar
11
Nov

Semarak Ummat Fest 2019 ‘#AyoUsaha’ Dalam Mukernas XII Wahdah Islamiyah di Makassar

Perkembangan ekonomi Islam di Indonesia saat ini sudah semakin baik dengan adanya berbagai jenis layanan keuangan dan usaha yang berbasis syariat Islam. Pada tanggal 08-10 November 2019 yang diselenggarakan di Celebes Convention Center (CCC), Makassar, Sulawesi Selatan. Kegiatan ini merupakan rangkaian dari musyawarah kerja nasional Wahdah Islamiyah, selaku penyelenggara kegiatan Ummat Fest.

Sejumlah Da’i kondang juga turut hadir untuk memeriahkan acara tersebut, beberapa diantaranya adalah K.H. Abdullah Gymnastiar (Aa Gym), Ustadz Fadlan Garamatan, Ustadz Bendri Jaisyurrahman. Selain itu, ada juga public figure yang hadir seperti Arie Untung dan Mario Irwinsyah yang turut serta berbagi pengalaman Hijrah yang mereka jalani. Acara Ummat Fest dibuka oleh Gubernur Sulawesi Selatan, Bapak Nurdin Abdullah.

Dana Syariah Indonesia mendapatkan kesempatan untuk mengisi segmen Talkshow yang membahas bisnis dan usaha Islami yang diwakilkan oleh Bapak Harjono Sukarno selaku Board of Advisor & Investment Committee. Antusias peserta yang mengunjungi booth Dana Syariah Indonesia juga baik dan ikut serta dengan dengan mendaftar dan bergabung dengan Dana Syariah Indonesia. Dengan adanya kegiatan ini diharapkan ekonomi Islam akan semakin maju dan dapat menyejahterakan umat.


Berita Lainnya

Informasi lainnya yang sesuai dengan pencarian anda

Dana Syariah Danasyariah dan BPRS PNM Mentari Resmi Jalin Kerja Sama Strategis
14
Apr

Danasyariah dan BPRS PNM Mentari Resmi Jalin Kerja Sama Strategis

Jakarta, PT Dana Syariah Indonesia (Danasyariah) resmi menjalin kerja sama strategis dengan PT Bank Perekonomian Rakyat Syariah (BPRS) PNM Mentari melalui penandatanganan Perjanjian Kerja Sama (PKS) yang berlangsung pada Jumat (11/4) di kantor Danasy..

Lihat Selengkapnya >
Dana Syariah Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 H
08
Apr

Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 H

Taqabbalallahu minna wa minkum, ja’alanallahu minal ‘aidin wal faizin.Dengan penuh kebahagiaan, kami dari Danasyariah mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri kepada seluruh #TemanSyariah. Semoga bulan penuh berkah ini membawa kedamaian, ..

Lihat Selengkapnya >
Dana Syariah Danasyariah Gandeng Rumah Zakat Salurkan Donasi untuk Kegiatan Sosial
27
Mar

Danasyariah Gandeng Rumah Zakat Salurkan Donasi untuk Kegiatan Sosial

Jakarta – PT Dana Syariah Indonesia (Danasyariah) kembali menegaskan komitmennya dalam mendukung kegiatan sosial dan kesejahteraan masyarakat dengan menyalurkan donasi sosial melalui dana infaq dan zakat perusahaan. Dalam program..

Lihat Selengkapnya >

Ingin tahu lebih detil?

Silahkan menghubungi Kami melalui WhatsApp atau kunjungi kantor Kami

Petunjuk arah kantor Kami WhatsApp
Media Peliput Kami

Terdaftar :